Kamis, 11 Agustus 2022

.KOMUNIKASI DARING

    D.KOMUNIKASI DARING

        1.Jenis komunikasi daring

            Komunikasi adalah metode menyampaika ide atau gagasan kepada orang lain melalui metode tertentu.komunikasi daring di bedakan menjadi dua macam,yaitu sebagai berikut:

  A.Komunikasi daring secara sinkron (serempak)

     komunikasi daring secara sinkron adalah jenis komunikasi digital yang di lakukan dalam waktu yang bersamaan oleh pengirim data dan penerima data.

  B.Komunikasi daring secara asinkron(tidak serempak)

      komunikasi daring secara asinkron adalah jenis komunikasi digital yang di lakukan secara tidak langsung atau mengalami masa jeda.

   2.E-MAIL

       E-mail merupakan kependekan dari electronic e-mail.Dalam bahasa Indonesia,E-mail dapat di katakan surat elektronik atau surel.seperti:file,teks,file audio,vidio dan jenis-jenis lainnya.

 3.APLIKASI CHAT

  salah satu kegunaan smartphone adalah komunikasi dua arah secara real-time,seperti chating,voice call,dan vidio call.

4.MEMBUAT BLOK DENGAN WORDPRESS

Teknologi blok di perkenalkan oleh Jorn Barger sekitar tahun 1997 yang di kenal dengan nama web blog 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

PERANGKAT LUNAK KOMPUTER

  E.PERANGKAT LUNAK KOMPUTER 1.TEKNOLOGI SISTEM OPERASI       Sistem operasi atau operating system berfungsi menginterupsi dan mengontrol pe...